Minggu, 23 Desember 2012

Ketenangan di Pantai Likupang - Minahasa Utara



Pantai Likupang adalah kawasan wisata yang cukup terkenal di Sulawesi Utara. Pasir putih, bukit hijau, dan taman laut adalah segelintir dari banyak keindahan yang ditawarkan pantai ini. Sebagai obyek wisata, Pantai Likupang dilengkapi dengan fasilitas hotel berbintang. Pantai Likupang terletak di Kecamatan Likupang, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara, Indonesia. Berjarak 48

Sabtu, 22 Desember 2012

Pantai Trikora yang Begitu Memukau



Pantai Trikora adalah salah satu pantai di kawasan Bintan
Timur. Ada beberapa bagian di pantai ini, Trikora 1 sampai Trikora 4. Biasanya
wisatawan menghabiskan waktu liburannya di Trikora 4, dimana bisa menikmati
suasana pantai yang bersih dengan pemandangan batu-batu koral yang besar-besar.
Pantai trikora merupakan salah satu pantai yang cukup terkenal di Bintan. Pasirnya yang putih dan

Jumat, 21 Desember 2012

Pesona Kecantikan Pulau Samalona




Kota Makassar tidak hanya terkenal dengan wisata kuliner dan situs sejarahnya tapi juga mempunyai banyak potensi wisata bahari yang memukau, salah satunya adalah Pulau Samalona yang jaraknya 7 Km dari Makassar.  Pulau ini termasuk ke dalam wilayah kota Makassar, kecamatan ujung pandang, Sulawesi Selatan.


Luas pulau Samalona yang hanya mencapai 2 hektar, seolah menjadikan Pulau Samalona

Kamis, 20 Desember 2012

Menikmati Kesegaran Wisata Air Terjun Liawan - Mamasa




Jika anda ingin berwisata ke Sulawesi barat, maka Air Terjun Liawan merupakan objek wiasata disini yang sangat sayang untuk dilewatkan begitu saja. Air terjun ini terletak di Sumarorong (sekitar 1.8 KM dari pusat kota Sumarorong ke arah sebelah timur), Kabupaten Mamasa, Popinsi Sulawesi Barat, berjarak sekitar 6KM dari jalan poros Mamasa – Polewali.



Wilayah Kabupaten Mamasa berada di atas

Rabu, 19 Desember 2012

Keindahan Wisata Air terjun Sambabo - Mamasa






Air terjun Sambabo tepatnya terletak di Desa Ulumambi Kecamatan Bambam. Air terjun yang berasal dari kata Samba dan Botto ini berada pada ketinggian 400 meter dan berada sekitar 10 kilometer dari Kota Mamasa atau sekitar 300 kilometer dari Kabupaten Polewali Mandar. Air terjun ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi propinsi sulawesi tenggara, karena air terjun ini merupakan air terjun

Selasa, 18 Desember 2012

Mengintip Pesona Pantai Dato - Majene






Negara ini memang terkenal banyak memiliki keindahan alam, baik laut, pegunungan, dan pantai, salah satunya yang terletak di barat kepulauan Sulawesi. Pantai Dato namanya, tapi karena kurangnya informasi, objek wisata yang terletak di provinsi Sulawesi Barat ini belum terlalu dikenal wisatawan mancanegara, hanya wisatawan domestik yang biasa berkunjung kesini. Padahal, dengan keindahan

Senin, 17 Desember 2012

Pantai Wisata Lombang-Lombang




Kabupaten Mamuju dikenal memiliki garis pantai terpanjang di Propinsi Sulawesi Barat yang membujur leih kurang 415 kilometer. Tak heran jika banyak ditemukan pantai-pantai eksotis di Mamuju, Salah satunya adalah Pantai Wisata Lombang-Lombang.  Secara administratif, Pantai Wisata Lombang-lombang terletak di Kelurahan Sinyonyoi, Kabupaten Mamuju, Propinsi Sulawesi Barat, Indonesia. Objek Wisata

Minggu, 16 Desember 2012

Candi Sukuh, Candi Erotis nan Eksotis


Di lereng Gunung Lawu di Desa Berjo Kabupaten Karanganyar,
Jawa Tengah, terdapat sebuah candi yang memiliki struktur bangunan yang
sepintas terlihat mirip dengan candi piramid milih suku maya yang tersohor itu.
Candi Sukuh namanya, belum begitu dikenal, tapi menyimpan pesona yang eksotis
dan tak hanya itu yang paling menarik adalah reliefnya yang dipenuhi dengan
relief yang erotis. Mungkin

Sabtu, 15 Desember 2012

Nuansa Kesejukan Air Terjun Saluopa




Air terjun ini biasa juga disebut dengan Air Luncur Saluopa Saluopa terletak di desa Tonusu atau sekitar 12 kilometer arah barat dari kota Tentena, ibukota Kecamatan Pamona Utara, atau 54 kilometer arah tenggara dari kabupaten Poso, Provinsi Sulawesi Tengah. Karena keindahannya air terjun saluopa sudah cukup dikenal oleh wisatawan luar negeri maupun lokal. Dari Palu ke kota Tentena dapat

Jumat, 14 Desember 2012

Pesona Keindahan Pantai Sabang Tende




Pantai Sabang tende dikenal sebagai salah satu objek Wisata andalan di kabupaten Tolitoli, dengan pemandangan yang indah dan pasir putih yang halus yang terhampar di sepanjang pantai sabang tende didandani dengan dua buah pulau yang eksotik dan menawan seakan melengkapa keelokan pantai ini. Untuk berkunjung ke objek wisata ini anda dapat menggunakan modal transportasi darat dengan waktu tempuh

Kamis, 13 Desember 2012

Eksotisme Pantai Talise






Pantai Talise merupakan obyek wisata pantai dengan memiliki panorama alam yang indah dan pegunungan yang begitu mempesona. Selain itu, pantai ini sangat cocok untuk kegiatan olah raga, seperti: berenang, selancar angin (wind surfing), sky air, menyelam, memancing, dan lain sebagainya. 

Terletak di ujung Teluk Palu, pantai Talise membentang dari kota Palu sampai pada kabupaten Donggala,

Rabu, 12 Desember 2012

Sejuknya Taman Wisata Wera - Sulawesi Tengah




Potensi wisata di Sulawesi Tengah memang tidak ada habisnya. Salah satunya adalah Taman Wisata Wera. Taman Wisata ini merupakan salah satu obyek wisata yang sudah tersohor di Sultengdan masuk dalam wilayah Desa Balumpewa, Kecamatan Dolo, Kabupaten Sigi. Jika anda benar-benar ingin berkunjung, untuk mencapai kawasan Taman Wisata Wera tidaklah sulit karena terdapat jalan aspal yang menghubungkan

Selasa, 11 Desember 2012

Eksotisme Kepulauan Togean - Sulawesi Tengah






Kepulauan Togean secara administratif merupakan bagian wilayah dari Kabupaten Tojo Una-Una, Provinsi Sulawesi Tengah. Kepulauan Togean terbentang sepanjang 90 km. Kepulauan ini merupakan hamparan pulau-pulau yang terdiri atas 6 pulau besar yang berbukit dan sekitar 60 pulau yang relatif lebih kecil. Kepulauan yang terletak di kawasan Teluk Tomini ini menyimpan kekayaan alam yang sungguh

Senin, 10 Desember 2012

Rayuan Pantai Nambo



Salah satu dari sekian banyak wisata pantai di Provinsi Sulawesi Tenggara adalah Pantai Nambo yang terletak di Kecamatan Abeli, sekitar 12 kilometer arah selatan Kota Kendari, Ibukota Provinsi Sulawesi Utara. Pantai Nambo adalah salah satu obyek wisata andalan di Kendari. Untuk menuju lokasi Pantai Nambo, dapat melalui dua rute (menggunakan angkutan umum). Rute pertama, menggunakan kendaraan

Minggu, 09 Desember 2012

Buaian Angin Pantai Nirwana


Selain Pantai Lakeba di Pulau Buton terdapat satu lagi pantai yang tak kalah indahnya yaitu Pantai Nirwana. Pantai ini adalah sebuah kawasan obyek wisata bahari yang terletak di bibir pantai barat Kota Bau-Bau atau sekitar lima belas menit menuju barat jika dari pusat kota, dan dapat ditempuh melalui jalur darat maupun jalur laut. Secara administratif pantai Nirwana ini terletak di Kelurahan

Sabtu, 08 Desember 2012

Kelembutan Pantai Tanjung Taipa


Pantai Tanjung Taipa terletak di Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara, Indonesia. Berjarak sekitar 65 kilometer sebelah utara Kota Kendari. Letak Pantai Tanjung Taipa ini memang relatif lebih jauh dari Kota Kendari dibanding beberapa pantai lainnya. Tapi, Pantai Tanjung Taipa masih menjadi obyek favorit bagi warga Kendari dan sekitarnya. Namun Pantai ini menawarkan keindahan dan pesona

Jumat, 07 Desember 2012

Melepas Lelah di Pantai Toronipa



Pantai Toronipa terletak di Kabupaten Konawe, Sulawesi Tenggara merupakan pantai yang masih asri dan belum dikelola secara profesional oleh pemerintah. Panjang garis pantainnya mencapai 4 KM dengan pasir berwarna putih. Pantai toronipa, lokasinya di ujung timur Kota Kendari. Panorama alam, deburan ombak Laut Banda serta pasir putih yang terbentang luas merupakan perpaduan yang asyik untuk

Kamis, 06 Desember 2012

Ketenangan di Pulau Liwutongkidi


Membentang dari sabang hingga merauke, memang terlalu banyak Pulau yang dimiliki oleh negara kita. Saking banyaknya, kita tidak tahu berapa tepatnya jumlah Pulau, apalagi namanya. Salah satunya yaitu Pulau Liwutongkidi merupakan salah satu pulau yang terdapat di Kabupaten Buton. Pulau seluas sekitar 1.000 km persegi ini, masih terasa asing di telinga kita.



Ternyata kawasan ini salah satu yang

Rabu, 05 Desember 2012

Mahakarya Taman Nasional Wakatobi


Taman Nasional
Wakatobi yang terletak di Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi
Tenggara. Taman Nasional ini biasa disebut juga dengan Kepulauan Wakatobi
memiliki wilayah yang mencangkup 4 pulau dan beberapa pulau kecil lain disekitarnya.
Taman Nasional ini merupakan salah satu dari 50 taman nasional laut yang
terluas di Indonesia. Terumbu karang dan ikan termasuk sumberdaya penting yang
menjadi

Selasa, 04 Desember 2012

Nuansa Alami Danau Tondano


Danau Tondano dikelilingi oleh pegunungan setinggi 700 meter, yaitu Gunung Lembena,  Kaweng, Tampusu dan Masarang. Danau ini mencakup tiga kecamatan yaitu Eris, Kakas dan Remboken. Dari sisi danau, Anda dapat melihat dengan jelas Gunung Kaweng, sehingga pemandangan Danau dan sekelilingnya sangat indah. Potensi Danau Tondano cukup besar, selain dikelilingi pegunungan yang sangat indah sebagaimana

Senin, 03 Desember 2012

Menengok Keindahan Pagoda Ekayana - Tumohon


Salah satu yang menjadi tujuan wisata yang banyak dikunjungi di Tumohon adalah Pagoda Ekayana, yang terletak di Kelurahan Kakaskasen II Kecamatan Tomohon Utara. Di kejauhan, bangunan menjulang dengan arsitektur khas China bagai menghipnotis anda. Pagoda setinggi 9 lantai membawa akan imajinasi ke film-film kisah legenda-legenda sakti China. Vihara Ekayana yang terletak di Tomohon, Sulawesi Utara

Minggu, 02 Desember 2012

Mengintip Keindahan Situ Gunung - Sukabumi







Jika anda bingung menghabiskan liburan dimana tapi
dengan biaya yang hemat, coba saja mampir ke Taman Wisata Alam Situ Gunung, yang berada di Sukabumi. Situ Gunung (situ dalam bahasa sunda artinya danau). Terletak di kaki
Gunung Pangrango, Kecamatan Kadu Dampit (lebih kurang 16 Km sebelah Barat laut
kota Sukabumi). Sebuah danau dengan keindahan alam dan hawa pengunungan yang
sejuk akan

Sabtu, 01 Desember 2012

Melepas Kepenatan di Tepi Danau Linow


Danau yang sangat indah dengan warna airnya yang bisa berubah-ubah. Danau Linow namanya. Keindahan danau ini sudah sangat terkenal di seantero kota Manado dan Tomohon. Danau ini terbagi menjadi dua sisi yang menyebabkan danau Linow mempunyai warna yang berbeda. Satu sisi memiliki kandungan belerang yang tinggi, sedangkan sisi lainnya tidak.  Dengan adanya kandungan belerang ditambah efek cahaya

Jumat, 30 November 2012

Tradisi Lompat Batu Nias yang Spektakuler


Tradisi Lompat Batu Nias - Saya yakin sebagian besar dari
anda yang membaca artikel ini sudah tak asing lagi dengan Tradisi unik dari
pulau Nias ini. Ya.. Tepat sekali, gambar Tradisi lompat batu Nias pernah
terpampang di salah satu pecahan 1000 mata uang Indonesia sebelum digantikan
oleh gambar Kapitan patimura sampai sekarng. Lompat batu atau dalam bahasa
lokal disebut hombo batu merupakan

Rabu, 28 November 2012

Surga itu Bernama Pulau Siladen






Pulau Siladen merupakan satu dari lima pulau yang berada di Taman Nasional Bunaken, Manado. Pulau yang luasnya hanya sekitar 31,25 ha ini begitu indah dikelilingi pantai berpasir putih, ditumbuhi pepohonan palem, sagu, woka, silar, dan kelapa. Nama Siladen sendiri berarti kandas, berasal dari cerita tentang sebuah kapal yang dipergunakan orang Sangier saat sedang berlayar kemudian mengalami

Senin, 26 November 2012

Kecantikan Tersembunyi di Pulau Lihaga


Pulau Lihaga - Sulawesi Utara dilengkapi dengan keberadaan pantai dan pulau yang eksotik. Hampir seluruh wilayah memiliki hamparan pantai yang indah, termasuk salah satu yang unik di kabupaten Minahasa Utara, yaitu Pulau Lihaga. Pulau ini terletak di Kecamatan Likupang Timur, Minahasa Utara (Minut), Sulawesi Utara. Jaraknya sekitar 1,5 jam dari pusat Kota Manado.

Pelabuhan terdekat untuk menuju

Sabtu, 24 November 2012

Menyusuri Keindahan Danau Toba - Sumatera Utara




Danau toba adalah sebuah danau
vulkanik yang tercipta saat terjadi ledakan gunung berapi pada 69.000 - 77.000
tahun yang lalu, dan yang diperkirakan pula sebagai salah satu ledakan gunung
berapi terbesar di dunia. Danau Toba memiliki wisata alam yang luar biasa,
wisata spiritual,wisata sejarah, atau pun wisata arsitektur dan
kuliner. Suasana yang sejuk dan menyegarkan, hamparan air yang jernih

Kamis, 22 November 2012

Keelokan Tersembunyi Pulau Sikuai



Mungkin belum banyak para pembaca yang tahu tentang
keberadaan Pulau Sikuai di Sumatera Barat. Pulau ini seperti baru ditemukan
keindahannya, Sikuai adalah salah satu pulau di kepulauan Mentawai, Sumatera
Barat. Sikuai, salah satu
pulau kecil (40HA) dengan pemandangan yang begitu eksotis, yang terletak di
sisi barat Pulau Sumatera hanya terletak sekitar setengah mil laut dari kota
Padang dan

Sabtu, 17 November 2012

Liang Kareta, Pantai Eksotis di Pulau Selayar



Di Pulau Selayar Terdapat banyak
pantai yang indah dan eksotis. Salah satunya adalah Pantai Liang Kareta yang
memiliki hamparan pasir putih yang mempesona, gua yang misterius dan tebing
yang indah.






Pantai Liang Kareta merupakan
salah satu obyek wisata pantai di kepulauan selayar yang terletak di ebelah
selatan Pulau Pasi atau yang lebih dikenal sebagai Pulau Gusung, Desa Bontoborusu,

Rabu, 14 November 2012

Menantang Ombak Pantai Lagundri di Pulau Nias


Pantai Lagundri merupakan salah satu pantai terbaik yang ada di pulau
Nias, Sulawesi Utara. Lagundri berlokasi di kabupaten Nias selatan, tidak jauh dari pantai Sorake.
Salah satu pantai yang cocok untuk surfing pemula hingga master adalah pantai
Lagundri yang terletak di pulau Nias, ombaknya memberikan sensasi yang luar
biasa, bahkan sebagian orang mengatakan ombak ke dua setelah hawai. Pantai

Sabtu, 10 November 2012

Suasana Surga di Pantai Tanjung Bira



Di seberang pantai yang indah, ternyata masih menyimpan
pesona keindahan lain yang terbentang di depannya. Itulah Tanjung Bira, pantai
di Sulawesi Selatan, yang di dekatnya terdapat gugusan pulau-pulau kecil dengan
kekayaan alam di atas dan bawah lautnya yang cantik. Tanjung Bira adalah salah
satu destinasi wisata favorit di Sulsel. Pantai ini terletak di daerah ujung paling selatan Provinsi

Rabu, 07 November 2012

Ngarai Sianok Bukit Tinggi yang Begitu Menghipnotis


Ngarai Sianok Bukit Tinggi yang Begitu Menghipnotis - Bagi para pecinta alam pasti tidak asing dengan tempat satu
ini. Sebuah lembahcuram yang dan di dasarnya mengalir anak sungai yang berliku
di antara celah-celah tebing terjal dengan latar belakang Gunung Singgalang. Ngarai
Sianok ini dalamnya sekitar
100 m membentang sepanjang 15 km dengan lebar sekitar 200 m dan merupakan
bagian dari patahan

Sabtu, 03 November 2012

Pulau Beras Basah, Pulau Imut nan Eksotis di Bontang


Di Kalimantan memang terdapat banyak sekali pantai yang
indah, salah yang paling eksotis ialah Beras Basah, Pantai ini terdapat di
sebuah pulau imut (baca: kecil) yang bernama sama dengan pantainya, yaitu Pulau Beras Basah. Terletak di Kota Bontang, Kalimantan Timur. Pulau ini terbilang kecil. Saking kecilnya mungkin luasnya hanya sekitar satu
atau dua kali luas lapangan bola. Namun demikian,

Kamis, 01 November 2012

Sensasi Petualangan ke Air Terjun Dwiwarna Sibolangit








Air Terjun
Dwiwarna Sibolangit - Pada artikel kali ini saya akan berbagi informasi
mengenai tempat wisata air terjun yang cukup eksotis di daerah Sumatera Utara
(Sumut). Air terjun ini bernama Air terrjun Dwi Warna, berada di bumi
perkemahan sibolangit sekitar 1-2 jam waktu tempuh dari Medan ibukota provisnsi
Sumut menggunakan kendaraan pribadi. Tapi sabar dulu, anda masih harus menempuh

Minggu, 28 Oktober 2012

Eksotisme Air terjun Sipiso-piso - Sumatera Utara




Eksotisme Air terjun Sipiso-piso - Objek wisata Air terjun
Sipiso-piso yang terletak di Desa Tongging, Kecamatan Merek, Kabupaten Karo,
Sumatera Utara, atau sebelah utara Danau Toba, sekitar 24 kilometer dari
Kabanjahe, biasanya ramai dikunjungi wisatawan lokal yang mengisi liburan akhir
pekan. Dapat dibilang, mengunjungi desa ini tidak berbeda dengan berwisata ke
Air Terjun Sipiso-piso.

Jumat, 26 Oktober 2012

Pulau Sabu dan Raijua “Surga Kecil yang Tersesat di Tengah Samudra”





Rasanya hanya sebagian kecil dari pembaca yang mengenal kedua pulau ini, oleh karena itu tak ada salahnya jika saya memperkenalkannya kepada anda yang belum tahu. Pulau Sabu dan Pulau Raijua adalah dua pulau kecil yang merupakan wilayah dari pemerintahan Kabupaten Sabu Raijua, Propinsi Nusa Tenggara Timur. Kabupaten ini dimekarkan dari Kabupaten Kupang pada Tahun 2009 lalu. Terdiri dari 6